Gambaran Umum
Tabungan dengan pilihan akad Wadiah Yad Dhamanah atau Mudharabah Muthlaqah diperuntukan bagi nasabah perorangan yang terdaftar di Lembaga Pengelola Pensiun yang telah bekerjasama dengan Bank.
Keunggulan

Fasilitas BSI Debit Co-Branding Taspen
–

Nisbah yang kompetitif
–

Buka rekening dengan mudah
Keunggulan Produk
1. Kemudahan syarat pembukaan rekening
2. Mendapatkan fasilitas E-banking yaitu BSI Mobile
3. BSI Debit Co Branding Taspen yang berfungsi sebagai Kartu ATM dan Debit
Tarif dan Biaya
– Setoran Awal minimum: a. Rp50.000,-
– Saldo Minimum: Rp50.000,-
– Biaya Administrasi: Rp6000,-
– Biaya Penutupan Rekening: Rp20.000,-
– Biaya Penggantian Buku Karena Rusak & Hilang: Rp5.000,-
Syarat dan Ketentuan Umum
Perorangan: KTP, NPWP dan SK Pensiun
Cara Pengajuan
– Pembukaan rekening melalui T24 dan EXA (perorangan) di cabang
– Reservasi secara online melalui Eform dan Webform
CARA BUKA REKENING ONLINE